
TERIMA DUBES UAE DAN MUBADALA ENERGI INDONESIA, GUBERNUR ACEH BAHAS PELUANG INVESTASI
BANDA ACEH – Gubernur Aceh, Muzakkir Manaf bersama dengan Wakil Gubernur Aceh, Fadhlullah menerima kunjungan Duta Besar Uni Emirat Arab (UEA) untuk Indonesia, Abdulla Salem
Ikut Andil di AGASID 2024, PEMA Pamerkan Proyek Andalan
Banda Aceh, Konstruksi Media – Dalam gelaran Aceh Gayo Sustainable Investment Dialogue (AGASID) Tahun 2024, PT Pembangunan Aceh (Perseroda) turut andil memamerkan beberapa projectnya yang menjual

Pema Traktir Anak-anak Rumah Yatim Aceh untuk Bershoping Ria
“Ini menemani anak-anak yatim untuk belanja-belanja baju dan perlengkapan lainnya. Kita berbagi kebahagiaan dengan mereka”, kata Lukman di Matahari Store Plaza Aceh.

Dahlan Iskan Ajak Karyawan PEMA “Gerakkan Ufuk”
Dahlan mengibaratkan hal tersebut dengan konsep “memindahkan cakrawala”, dimana ketika kita berada di Indonesia kita akan melihat cakrawala atau matahari terbenam di India, ketika kita pergi ke India cakrawala tersebut akan berada di Yordania dan apabila kita pergi ke Yordania maka cakrawala tersebut akan terlihat di benua Eropa.

Jadi Narasumber Temu Responden Bank Indonesia 2024, PT PEMA Jabarkan Penerapan Digitalisasi Perusahaan
“PT PEMA sebagai salah satu perusahaan daerah Aceh telah mengembangkan beberapa sistem digital yang bisa diakses, salah satunya Integrated Vendor Database System. Jadi nanti Mitra yang ingin berinvestasi dapat mengakses linknya pada website PT PEMA dan mendaftarkan diri menjadi calon mitra. ” jelas Almer.

Dorong Profesionalisme Jurnalis, Dirut PEMA Jadi Narsum UKW PWI Aceh
Pada kegiatan yang turut dihadiri oleh Pj Gubernur Aceh, Dr. H. Safrizal ZA, M.Si, tersbut, Faisal berkesempatan menjadi narasumber pada salah satu ujian atau tes yang diikuti oleh 18 anggota PWI Aceh angkatan XIX dengan klasifikasi peserta UKW tingkat muda dan madya.